detikNews
Erdogan Ingin Turki Masukkan Perzinahan sebagai Tindak Pidana
Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, mengatakan Turki mestinya memasukkan perzinahan sebagai tindak pidana. Usul ini diajukan 2004 tapi ditentang Uni Eropa.
Kamis, 01 Mar 2018 09:25 WIB







































