detikNews
Keren, Bonek Green Nord 27 Punya Tim Medis Sendiri di Stadion GBT
Siapa bilang suporter bola hanya bisa mendukung tim kesayangan saat bertanding. Ternyata mereka juga ada yang memikirkan kesehatan dan keselamatan suporter.
Kamis, 27 Feb 2020 08:00 WIB