detikFinance
Jokowi dan Dahlan Iskan Bicarakan Monorel, Jalan Layang & Tol DKI
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) datang ke kantor Menteri BUMN Dahlan Iskan untuk bersilaturahmi dan membicarakan program mengubah kondisi ibukota. Apa saja isi pembicaraannya?
Selasa, 16 Okt 2012 17:36 WIB







































