Cium Aroma Politik Uang di Muscab PD, Bos Memorandum Ancam Mundur
Muscab Partai Demokrat Surabaya diterpa kabar tak sedap. Agenda pemilihan ketua itu diduga sarat money politic. Seorang kandidat yang berasal dari media mengancam mundur dari pencalonan.
Kamis, 30 Agu 2012 23:05 WIB







































