Presiden terpilih Iran, Ebrahim Raisi, menunjukkan posisi garis keras dengan menolak merundingkan program rudal balistik maupun dukungan untuk milisi regional.
Garda Revolusi Iran (IRGC) dilaporkan merilis video propaganda terbaru yang menunjukkan Gedung Capitol Amerika Serikat (AS) diserang rudal dan meledak.
Pemerintah Iran dengan bangga memamerkan pangkalan militer baru Korps Garda Revolusinya. Pangkalan itu dilengkapi rudal jelajah, hingga persenjataan elektronik.
Video serangan rudal Iran terhadap pasukan AS di Pangkalan Udara al-Asad di Irak. Ada 16 rudal sepanjang 2020 melukai lebih dari 100 tentara Amerika Serikat.