detikNews
KPK : Remisi Fantastis dan Pembebasan Bersyarat Anggodo Mengecewakan
Kemenkum HAM tengah memproses pembebasan bersyarat terpidana Anggodo Widjojo. Selain pembebasan bersyarat yang tengah diproses, Anggodo ternyata juga telah mendapat remisi dengan jumlah fantastis, yakni 29 bulan 10 hari.
Kamis, 18 Sep 2014 18:10 WIB







































