Dugaan tindak pidana pencurian kabel di balik sampah bungkus kabel di Jl Medan Merdeka Selatan kian terang. Polisi mengantongi identitas kelompok pelakunya.
Debit air Ciliwung yang melewati Jakarta mulai naik. Warga di bantaran kali pun bergegas membersihkan gorong-gorong dan selokan agar tidak menyumbat air.
Polisi bersama PLN, Telkom, dan Sudin Tata Air kembali mengambil sample baru dari kawasan Medan Merdeka Selatan. Dugaan sementara mengarah ke pencurian kabel.
Polisi menemukan adanya dinding saluran air yang diduga dijebol terduga pelaku pencurian kabel. Selain itu, tim juga menemukan jalur-jalur yang digunakan.
Pengusutan sampah kabel di gorong-gorong Jalan Medan Merdeka Selatan terus dilakukan. Salah satunya di gorong dekat Wisma Antara yang dilakukan hampir 12 jam.