Masuknya warga negara China ke Indonesia ditengarai Rocky Gerung dibarengi gerakan intelijen. Jubir Menko Luhut, Jodi Mahardi pun buka suara menepis hal itu.
"Kami percaya bahwa intelijen negara kita tangguh dan professional untuk bisa mendeteksi dini dan memberi peringatan dini guna mencegah terjadinya ancaman,"
"Ini Kawanan Pencari Keadilan, singkatannya KPK. Jadi 'New KPK', bukan new normal. Nah ini kita tahu ada Pak Rocky Gerung, Pak Adi Massardi...," kata Said Didu.
Sejumlah tokoh mendeklarasikan Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) pagi tadi. Deklarasi itu dilakukan di Lapangan Tugu Proklamasi, Jakarta Pusat.