Bupati Kukar nonaktif Rita Widyasari divonis 10 tahun penjara pada Jumat (6/7). Rita kemudian dieksekusi ke Lapas Perempuan Pondok Bambu, Jakarta Timur.
Kejari Kutai Kartanegara, Kaltim menangkap terpidana kasus korupsi yang telah buron selama 6 tahun. Dia menjadi terpidana kasus korupsi proyek di Kaltim.
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) melakukan pengawasan terhadap eks napi korupsi yang mendaftar bacaleg 2019. Saat ini ditemukan 199 Bacaleg eks napi korupsi.