detikNews
Heryawan Akui Khilaf Soal Ucapannya tentang Malaikat
Gubernur Jabar Ahmad Heryawan di hadapan sejumlah ormas Islam yang menemuinya, meminta maaf soal ucapannya yang dilansir di salah satu surat kabar lokal. Heryawan berjanji tak akan mengulanginya lagi.
Jumat, 30 Apr 2010 18:40 WIB







































