detikNews
Sepanjang 2017, 51 Jaksa Dikenai Sanksi Berat
Selama setahun, terdapat 1.294 laporan pengaduan masyarakat di bidang pengawasan. Sebanyak 791 kasus dapat diselesaikan dan 503 sedang dalam proses hukum.
Selasa, 09 Jan 2018 17:18 WIB







































