detikFinance
Di Jakarta Harga Pertamax Rp 9.300/Liter, di Flores Rp 11.300/Liter
PT Pertamina (Persero) memperluas distribusi bensin jenis RON 92 yang biasa disebut Pertamax di Flores, Nusa Tenggara Timur. Harganya Rp 11.300/liter.
Rabu, 17 Jun 2015 16:11 WIB







































