Tembok tanggul yang berbatasan dengan Perumahan Villa Tomang Baru, Tangerang jebol. Akibatnya aliran sungai Cirarab dan Situ Gelam meluap ke rumah warga.
Polri mengungkap sejumlah barang bukti yang disita dari pimpinan robot trading Evotrade, Anang Diantoko. Di antaranya mobil MINI Cooper-Lamborghini Huracan.
Suasana sunyi dan sepi terasa menyelimuti sebuah vila terbengkalai di Bandung Barat. Dulunya, vila ini dipakai syuting film hantu yang dibintangi oleh Suzanna.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meresmikan Masjid At Tabayyun di Taman Villa Meruya, Jakbar. Proses pembangunan masjid ini sempat digugat sejumlah warga.
Bakso ditambah tetelan hingga sayuran membuat siapapun sulit menolak kelezatannya. Buktinya lima bakso viral di Bogor ini jadi favorit para YouTuber dan artis.
Sejumlah wilayah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) masih dilanda banjir imbas hujan deras. Hingga siang ini, masih ada tiga titik banjir di wilayah Tangsel.