Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan kepada Presiden China Xi Jinping bahwa hubungan kedua negara berada pada "level yang belum pernah terjadi sebelumnya".
Ekspor barang Indonesia ke AS dikenakan tarif 19% setelah kesepakatan Prabowo-Trump. Djarum, yang ekspor rokoknya kecil, tidak khawatir akan dampaknya.
China melunak dalam perang tarif dengan AS, mengumumkan daftar produk yang dikecualikan dari tarif 125%. Langkah ini bertujuan meredakan ketegangan perdagangan.
Meski AS sudah terlibat dalam konflik Iran-Israel, ahli geopolitik dan hubungan internasional menilai "belum ada eskalasi yang mengarah ke perang lebih besar".
Trump dan Putin akan bertemu di Alaska, pada Jumat (15/08). Namun mengapa lokasi pertemuan puncak itu memiliki makna historis begitu penting bagi kedua negara?
Junta militer Myanmar mengumumkan penggerebekan terhadap markas scam online di dekat perbatasan Thailand. Lebih dari 300 orang, yang semuanya WNA, ditangkap.
Presiden Prabowo memastikan pemerintah terus negosiasi tarif impor Amerika Serikat. Sebelumnya Indonesia berhasil menurunkan tarif impor AS dari 32% jadi 19%.