Polda Metro Jaya menambah jumlah personel untuk pengamanan malam tahun baru 2023. Jumlah personel yang akan diturunkan tiga kali lipat dari jumlah semula.
Jember Fashion Carnaval (JFC) merupakan karnaval busana yang menjadi kebanggaan masyarakat Jember. Tahun ini, JFC akan dihelat offline di Alun-alun Jember.
Karnaval Nusantara 1 Abad NU menampilkan beragam kesenian tradisional. Pesertanya dari muda sampai sudah lanjut usia. Salah satunya ada yang berusia 65 tahun.