Wamendagri Ribka Haluk menekankan pentingnya penguatan kinerja Pemda di Papua untuk percepat pembangunan. Fokus pada APBD dan sektor kunci untuk hasil optimal.
Pemprov Banten akan mengembangkan fasilitas Banten International Stadium (BIS), Kota Serang. Salah satu yang akan dibangun adalah pelebaran jalan di depan BIS.
Wamendagri Bima Arya menanggapi keputusan MK untuk menggratiskan pendidikan wajib belajar 9 tahun. Penyesuaian perencanaan dan fiskal daerah akan dilakukan.
Pemprov Banten telah menjalin kerja sama pemanfaatan Banten International Stadium menjadi markas Dewa United. Lapangan latihan hingga area parkir akan dibangun.