detikNews
Menilik Sekolah Berburu dengan Elang di Kazakhstan
Berburu dengan elang merupakan cara bertahan hidup bagi suku Kazakhs. Kini, berburu dengan elang menjadi tradisi dan keahlian hidup. Bahkan ada sekolahnya.
Senin, 19 Jun 2017 20:05 WIB







































