Akses internet rumah di Indonesia masih rendah, hanya 21%. Provider berkomitmen memperluas jaringan broadband untuk mendukung target pemerintah 50% di 2029.
Aksi demo di Nepal membuat industri pariwisata merugi. Padahal, di bulan seperti ini, Nepal biasanya tengah bersiap menyambut wisatawan dari seluruh dunia.
TPS3R Banyuwangi sukses olah sampah plastik jadi bahan bakar alternatif RDF. 60 ton RDF telah dikirim ke industri, mendukung ekonomi sirkular dan lingkungan.
Masyarakat Baja Konstruksi Indonesia atau Indonesian Society of Steel Construction (ISSC) mengeluhkan nasib industri baja di tengah gempuran produk impor.
Industri otomotif Indonesia mengalami penurunan penjualan mobil, sementara mobil listrik impor meningkat. Kemenperin minta insentif untuk perbaiki kondisi ini.