Indosat menjelaskan terkait tidak akan menggunakan slot orbit 113 derajat BT pasca kegagalan peluncuran satelit Nusantara Dua mencapai orbit pada April lalu.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) pun resmi mengajukan perpanjangan waktu untuk meluncurkan satelit Satria paling lambat kuartal keempat 2023.
China bikin heboh setelah mengungkapkan prototipe kereta maglev dengan kecepatan 620 kilometer per jam. Kereta melayang tanpa menyentuh rel itu makin kencang.
Heri Tantan Summaryana ditahan di Rutan KPK Cabang Pomdam Jaya Guntur, Jaksel. Heri Tatan bakal menjalani isolasi mandiri sebelum dijebloskan ke sel tahanan.
Empat hacker pembobol kartu kredit milik warga negara asing (WNA) diamankan. Komplotan itu telah beraksi sejak setahun terakhir dan telah membobol ratusan juta.
Indonesia sempat tertarik membawa Project Loon atau balon internet besutan induk Google, Alphabet, untuk membantu menyebarkan akses internet di Indonesia.