Tindakan Cina di Hong Kong picu reaksi dramatis dari Amerika Serikat. Menlu Mike Pompeo pertimbangkan sanksi ekonomi terhadap aktivitas bisnis Cina di AS.
Presiden Prancis Emmanuel Macron dan istrinya, Brigitte Macron, kembali dihujat, kali ini oleh rakyatnya sendiri. Biaya bunga istana menjadi pemicunya.
Maskapai Qatar Airways memamerkan pesawat dengan livery terbaru mereka untuk menyambut Piala Dunia 2022 yang akan digelar di Qatar. Seperti apa wujudnya?