Ribuan payung baik tradisional dan modern yang menghiasi Taman Lumbini kompleks candi Borobudur. Acara ini adalah Festival Payung Indonesia (FPI) ke-5.
Stand Indonesia di International Market Embassy Festival (EF), Den Haag berhasil memikat ribuan pengunjung. Mereka tertarik dengan budaya dan kuliner Indonesia.
Event wisata Manado Fiesta tengah digelar hingga 9 September mendatang. Acara ini pun menampilkan keragaman Indonesia dari aneka latar belakang berbeda.
Warna-warni tradisi dan budaya nusantara di festival karnaval kebangsaan dibuat takjub warga Banyuwangi. Itu terlihat saat karnaval peringati HUT ke-73 RI.