Terdakwa kasus dugaan korupsi pengelolaan timah, Helena Lim, menyinggung soal harga mahal sebuah popularitas. Helena mengatakan julukan crazy rich kini runtuh.
Wakil Ketua MPR, Eddy Soeparno, meninjau program makan bergizi gratis di Kota Bogor. Eddy berharap kualitas pelaksanaan program MBG terus ditingkatkan.
Sidang vonis Helena Lim di kasus korupsi pengelolaan timah digelar sebelum tahun baru. Hakim menjadwalkan sidang vonis Helena akan digelar pada Senin (30/12).