detikFinance
BPK Soroti Penyerapan Anggaran yang Menumpuk di Akhir Tahun
Reformasi di sektor keuangan Indonesia masih berjalan lambat yang terlihat dari lemahnya penyerapan anggaran yang masih menumpuk di akhir tahun.
Senin, 22 Des 2008 15:44 WIB







































