detikFood
Jijik! Pria Surabaya Ini Temukan Telur Lalat saat Makan Kimchi di Restoran
Pengalaman tak mengenakan dialami oleh seorang pria saat makan di restoran berkonsep all you can eat. Mereka menemukan adanya telur lalat pada hidangan kimchi.
Sabtu, 27 Mar 2021 11:30 WIB