detikHot
Makin Sibuk, Andhika dan Ussy Masih Sempatkan Liburan Bareng Anak
Kesibukan sebagai seorang selebriti mau tak mau menyita waktu Andhika Pratama dengan keluarganya. Alhasil, Andhika pun melakukan berbagai cara agar tetap bisa meluangkan waktunya bersama keluarganya.
Senin, 23 Jun 2014 21:30 WIB







































