Sejumlah lapak pedagang kembang api di Tasikmalaya terjaring razia karena menjual petasan. Petasan yang dijual berdaya ledak tinggi hingga membahayakan.
Puluhan mahasiswa serta aktivis penyelamat satwa menggelar kampanye perlindungan dan pelestarian primata di Tasikmalaya. Mereka mengedukasi langsung warga.