detikFinance
Kepercayaan Nasabah Mulai Pudar Pasca Kasus Citibank
Maraknya kasus pembobolan dana dan meninggalnya nasabah kartu kredit di dalam negeri menimbulkan pudarnya kepercayaan terhadap industri perbankan nasional.
Senin, 11 Apr 2011 13:45 WIB







































