detikFood
Selain Susu, Konsumsi Tofu dan Sereal Juga Bisa Membentuk Otot dan Tulang Kuat (1)
Susu dikenal sebagai sumber kalsium dan vitamin D yang baik untuk pembentukan tulang juga otot yang kuat. Namun, tak terbatas pada susu saja, ada beragam jenis makanan yang memiliki sejumlah mineral dan vitamin yang bis mendukung otot dan tulang.
Sabtu, 03 Jan 2015 12:51 WIB







































