Yayasan Lotere Warisan Budaya Inggris (HLF) mengalokasikan dana senilai Pound 47 juta (Rp740 miliar) untuk renovasi sejumlah situs warisan budaya setempat.
Masjid Sultan adalah masjid terbesar di Singapura. Tiap bulan Ramadan, masjid ini selalu ramai dikunjungi umat muslim saat menjelang berbuka. Ada bazar meriah dengan aneka takjil dari berbagai negara di sana. Ngabuburit jadi seru!
Sebuah spesies baru dinosaurus yang bentuknya tidak lazim telah digali dari gurun di Utah, AS. Spesies baru dinosaurus ini memiliki panjang lima meter, berat dua setengah ton, dan merupakan anggota keluarga triceratops.
Tantangan memotret di museum tak hanya soal pencahayaan. Cermati segala jenis tantangan lainnya dan bagaimana cara mengatasi hal tersebut, agar foto yang Anda hasilkan bisa maksimal.
Sumber kebahagiaan setiap orang tentu berbeda. Ada yang bilang kebahagiaan terbesar itu ketika memiliki anak atau menghabiskan waktu bersama orang tercinta. Tapi sebuah survei mengatakan yang paling membuat orang bahagia justru berkumpul bersama teman-teman.
Bila berkesempatan ke negara-negara Eropa, maka salah satu menu utama yakni mengunjungi museum. Museum mereka selalu ramai pengunjung dan dipenuhi koleksi unik. Namun, memotret museum tidak bisa sembarangan.
Superblok yang dibuat Ciputra Group, Ciputra World Jakarta di kawasan Jl Dr Satrio alias 'Orchard Jakarta' digadang-gadang yang terbesar di kawasan tersebut.
Negara Bagian Penang di Malaysia punya segudang suguhan untuk wisatawan. Meski begitu, Penang bisa dijelajahi dalam waktu 2 hari saja. Liburan akhir pekan di Penang, wisata arsitektur sampai kuliner semuanya lengkap!
Posisi dan peran Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) diakui banyak kalangan semakin penting dan strategis. Hal ini karena pertumbuhan ekonomi yang terbilang tinggi belum sepenuhnya mendorong tingkat kesejahteraan