detikOto
Touring Kian Asyik dengan Ducati Multistrada 1200
Ducati meluncurkan generasi terbaru motor sport turing Ducati Multistrada 1200. Ducati mendesain ulang sejumlah fitur mulai dari transmisi, peranti pengereman ABS, hingga cruise control, sehingga tampilan motor gede ini lebih menawan.
Kamis, 06 Nov 2014 08:59 WIB







































