detikHealth
Kecanduan Aneh, Wanita Ini Tiap Hari Makan Masker Wajah
Sesuatu yang menyenangkan bisa membuat orang kecanduan. Tapi kecanduan yang dialami Natasha terbilang aneh alias tidak wajar. Bagaimana tidak, wanita ini hobi makan masker wajah yang terbuat dari bubuk tanah liat.
Kamis, 14 Mar 2013 15:01 WIB







































