detikNews
Satu Suara dengan PD, PKB Bantah Cari Muka
Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar membantah jika sikap fraksinya di Pansus Century yang menyatakan bailout Century tidak bermasalah sebagai upaya cari muka. Sikap itu diambil karena penilaian PKB memang upaya bailout sebagai penyelamatan krisis sudah benar.
Selasa, 09 Feb 2010 16:03 WIB







































