detikNews
Areal Pencarian 7 ABK KM Kumala Endah Diperluas
Tim SAR gabungan kembali melanjutkan pencarian 7 Anak Buah Kapal (ABK) Kapal Motor (KM) Kumala Endah yang hilang di perairan Belawan. Areal pencarian pun diperluas.
Jumat, 27 Mar 2015 11:59 WIB







































