Sepakbola
Para Legenda yang Nyaris Gabung Atletico: Eto'o, Cantona, sampai Ronaldo
Atletico Madrid sempat hampir mendapatkan para pemain yang kemudian jadi bintang ini. Tapi, mereka kerap kalah bersaing secara finansial dengan klub besar lain.
Jumat, 17 Apr 2020 10:00 WIB