Polemik wacana Joko Widodo (Jokowi) jadi calon wakil presiden (cawapres) pada Pilpres 2024 mencuat. Berikut ini ragam pendapat parpol, MK, hingga pengamat.
Ketum Projo menanyakan isu duet Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 kepada Presiden Jokowi. Budi kemudian membocorkan jawaban Jokowi terkait isu duet tersebut.
Ketua Umum relawan Projo, Budi Arie Setiadi, menyinggung Prabowo Subianto dan Erick Thohir jika diduetkan belum tentu banyak partai yang bersedia mendukung.