detikHealth
Meredam Lapar dengan Pisang, Kunci Bobot Zulfikar Turun 30 Kg dalam 3 Bulan
Zulfikar (25) sudah beberapa kali mencoba melakukan berbagai cara untuk menurunkan berat badan. Namun karena banyaknya 'godaan', target berat badan yang diidamkannya tak pernah didapat. Lantas apa rahasianya berhasil menurunkan berat badan 30 kg dalam 3 bulan?
Kamis, 22 Mei 2014 15:00 WIB







































