Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini mempertanyakan alasan FIFA membatalkan Piala Dunia U-20 di Indonesia. Jazuli mengatakan FIFA harus memiliki alasan.
Waketum PKB Jazilul berharap Cak Imin jadi capres dan berpasangan dengan Prabowo atau Anies sebagai wakilnya. Cak Imin belum terpikir berpasangan dengan Anies.
Anggota DPR mendukung Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran yang diancam akan diadukan oleh pihak debt collector. Dia menilai debt collector sudah keterlaluan.
Jazilul mengungkit partai lain yang berwarna hijau yang hanya memiliki 19 kursi DPR. Jazilul bersyukur PKB bisa mendapatkan posisi strategis di DPR RI.
PKB merespons Masinton Pasaribu yang menyebut kemungkinan PDIP gabung dengan KIB dan KKIR. PKB yang tergabung dengan KKIR terbuka jika ada partai lain gabung.