detikHot
Trauma Kawin-Cerai, Ulfa Rahasiakan Identitas Suami
Ulfa Dwiyanti dikabarkan telah menikah beberapa bulan lalu. Namun hingga kini presenter sekaligus pelawak itu belum go public dengan suami barunya. Ulfa mengaku trauma dengan stigma kawin-cerai.
Senin, 08 Sep 2008 15:34 WIB







































