detikHealth
Rutin Lihat Matahari Langsung, Kedua Mata Pria Ini Bolong
Seorang pria di India mengeluh ke dokter sulit melihat. Ketika ditanya dokter, ia mengaku memang biasa melihat matahari setiap hari karena alasan religius.
Jumat, 06 Okt 2017 11:05 WIB







































