detikNews
Tegaskan Tak Pakai APBN Selama Kampanye, SBY Undang BPK untuk Audit
SBY menepis tuduhan menggunakan dana APBN untuk kampanye. Daniel Sparringa mengatakan, Presiden RI itu memiliki prinsip yang tegas dalam memisahkan kegiatan yang dibiayai negara dana tidak.
Sabtu, 29 Mar 2014 08:59 WIB







































