detikNews
Pengkritik Ikhwanul Muslimin Dipilih Jadi Menteri Kehakiman Mesir yang Baru
Mesir menunjuk hakim Ahmed el-Zend yang gemar mengkritik Ikhwanul Muslimin, sebagai Menteri Kehakiman yang baru. Penunjukan ini memancing kemarahan oposisi.
Rabu, 20 Mei 2015 18:54 WIB







































