detikNews
Patahan Lembang Setiap Tahun Bergeser Dua Milimeter
Patahan Lembang yang berada di utara Kota Bandung setiap tahunnya bergeser dua milimeter. Sesar aktif ini membentang sepanjang 20 kilometer dari Gunung Palasari hingga sebelah selatan Kota Cimahi.
Rabu, 26 Okt 2011 14:46 WIB







































