Kapolri Jenderal Tito Karnavian memberi penghargaan pin emas kepada perwira yang menembak mati 3 orang terduga teroris di Mapolda Riau. Apa pesan Kapolri?
Mapolda Riau diserang oleh sekelompok orang. Penyerang menggunakan senjata tajam yang mengakibatkan dua polisi terluka dan satu polisi meninggal dunia.
Wakapolri Komjen Syafruddin mendatangi Mako Brimob Kelapa Dua untuk memberi pengarahan kepada perwira-perwira polisi yang ditugasi dalam insiden kerusuhan.