detikHealth
Asyik, 31 Puskesmas di Indonesia Punya Layanan Pijat
Suka ke panti pijat, tetapi takut disangka yang tidak-tidak? Datang saja ke Puskesmas, sebab 31 Puskesmas sudah memadukan pijat akupresur sebagai pelengkap pengobatan strandar.
Jumat, 02 Mar 2012 17:35 WIB







































