detikInet
Apple Tanamkan Kamera Video di iPod Nano
Dalam acara bertema Rock and Roll, Apple memperkenalkan kamera yang mampu merekam video untuk jajaran iPod Nano. Namun di luar itu, tak ada kejutan yang berarti.
Kamis, 10 Sep 2009 05:36 WIB







































