detikNews
Sekjen Golkar Klaim Elektabilitas ARB Sudah di Tiga Besar
Sekjen DPP Partai Golkar Idrus Marham menyatakan elektabilitas Ketua Umum Aburizal Bakrie alias Ical sudah berada pada tiga besar. Semua kader diharapkan fokus mensukseskan pencapresan Ical.
Sabtu, 22 Jun 2013 12:19 WIB







































