Sepakbola
Persisam Dipermalukan Persiwa 0-2
Persisam gagal meraih poin di kandang sendiri. Dalam laga lanjutan Indonesia Super League, di Stadion Segiri Samarinda, Kalimantan Timur, Rabu (13/3/2013) malam, Persisam menyerah 0-2 dari Persiwa Wamena.
Rabu, 13 Mar 2013 23:01 WIB







































