Buruh aksi mogok nasional awalan pada hari ini, Kamis 30 November 2023. Menurut Presiden KSPI Said Iqbal aksi ini lumpuhkan 100 titik di kabupaten/kota industri
Demo buruh di kawasan Cikarang, Kabupaten Bekasi, berdampak terhadap situasi lalin. Exit Tol Cibitung diberlakukan buka-tutup mencegah macet imbas demo.