Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto siap hadapi risiko setelah ditetapkan sebagai tersangka KPK. Ia menyerukan kader untuk tidak takut menyuarakan kebenaran.
Politikus PDIP Guntur Romli mengatakan Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto melakukan tirakat puasa 3 hari 3 malam untuk menulis buku selama ditahan di Rutan KPK.
Sidang kasus dugaan suap PAW Harun Masiku dan perintangan penyidikan dengan terdakwa Sekjen PDIP Hasto kembali digelar. KPK akan hadirkan ahli hukum pidana.
KPK melakukan deklarasi pencegahan korupsi bersama Gerakan Antikorupsi Lintas Perguruan Tinggi (GAK LPT). KPK juga akan melakukan kunjungan ke kampus-kampus.