detikNews
Jeritan Pelajar di Kebon Pala: Baju dan Buku Kami Ludes Terbakar
Malang nian nasib ratusan anak korban kebakaran di Kebon Pala, Jakarta Timur. Mereka tidak bisa bersekolah karena seragam dan peralatan sekolah telah jadi abu.
Senin, 21 Agu 2017 17:06 WIB







































